Direksi

shadow
Profil Anggota Latar Belakang Pendidikan dan Karir
commissioner

Ritsuo Fukadai

Direktur Utama

Usia,Jenis Kelamin

62/Laki-laki


Kewarganegaraan

Jepang


Domisili

Indonesia


Riwayat Pendidikan

Bachelor of Economics dari University of Hitotsubashi (1987)


Riwayat Jabatan:
  • Direktur Utama J Trust Bank (2019 – sekarang)
  • Business Advisor di J Trust Co., Ltd. (2019)
  • Director di Nihon Hoshou Co., Ltd. (2018 – 2019)
  • General Manager Seoul, Korea di JT Chinae Saving Bank (2016 – 2018)
  • Chief Financial Officer Yangoon, Myanmar di Super Seven Starts Motors Co.,Ltd. (2015 – 2016)
  • General Manager Yangoon, Myanmar di Bank of Tokyo Mitsubishi UFJ (2012 – 2015)
  • General Manager Houston, U.S. di Bank of Tokyo Mitsubishi UFJ (2008 – 2012)
  • Berbagai posisi di Bank of Tokyo Mitsubishi UFJ hingga Senior Manager
  • Corporate Banking Odenmacho Branch, Tokyo (1987 – 2008)

Rangkap Jabatan

Tidak merangkap jabatan baik sebagai anggota Direksi, Komisaris, dan Komite maupun jabatan lainnya.


Hubungan Afiliasi

Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota Direksi lainnya, anggota Dewan Komisaris maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

commissioner

Masayoshi Kobayashi

Wakil Direktur Utama

Usia,Jenis Kelamin

54/Laki-laki


Kewarganegaraan

Jepang


Domisili

Indonesia


Riwayat Pendidikan
  • Sarjana Hukum dari Universitas Keio, Tokyo, Jepang (1993)
  • Master of Science dalam Administrasi Industri dengan Konsentrasi Keuangan dari Carnegie Mellon University, Pittsburgh, AS (1999)

Riwayat Jabatan:
  • Wakil Direktur Utama J Trust Bank (2023 - sekarang)
  • Executive Vice President Risk Management di J Trust Bank (2019 - 2023)
  • Wakil Direktur, Kantor Pemantauan Bank-Bank Besar, Biro Pengembangan dan Manajemen Strategi lainnya di Badan Jasa Keuangan, Pemerintah Jepang (2009 – 2018)
  • Investment Advisor di Oasis Advisors Limited Cabang Tokyo, Jepang (2008 – 2009)
  • Investment Analyst di ABN Amro Asset Management (Japan) Ltd, Tokyo, Jepang (2007)
  • Equity Analyst Sektor Keuangan/Perbankan Jepang di Deutsche Securities Inc. Tokyo, Jepang (2002-2007)
  • Treasurer/Assistant Investment Officer di Fuji Bank Limited, New York, AS (1999-2001)
  • Asisten Trader Produk Pendapatan Tetap di Fuji Bank Limited, Tokyo, Jepang (1995 – 1997)
  • Sales di Fuji Bank Limited, Tokyo, Jepang (1993 – 1995)

Rangkap Jabatan

Tidak merangkap jabatan baik sebagai anggota Direksi, Komisaris, dan Komite maupun jabatan lainnya.


Hubungan Afiliasi

Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota Direksi lainnya, anggota Dewan Komisaris maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

commissioner

Felix I. Hartadi

Direktur Kepatuhan dan Corporate Legal

Usia,Jenis Kelamin

65/Laki-laki


Kewarganegaraan

Indonesia


Domisili

Indonesia


Riwayat Pendidikan

Sarjana Hukum di bidang Hukum Perdata dari Universitas Parahyangan (1985), dan Magister di bidang General Managemen dari Institut Pengembangan Manajemen Indonesia (2006)


Riwayat Jabatan:
  • Direktur Kepatuhan J Trust Bank (2014 – sekarang)
  • Direktur Kepatuhan di PT Bank HSBC Indonesia (2009 – 2014)
  • Direktur Kepatuhan di PT Bank DBS (2006 – 2009)
  • Direktur Kepatuhan di PT Bank Rabobank International Indonesia (2000 – 2006)
  • Berbagai posisi di PT Bank Rabobank International Indonesia hingga Manager Credit Risk Control (1990 – 2000)

Rangkap Jabatan

Tidak merangkap jabatan baik sebagai anggota Direksi, Komisaris, dan Komite maupun jabatan lainnya.


Hubungan Afiliasi

Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota Direksi lainnya, anggota Dewan Komisaris maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

commissioner

Helmi A. Hidayat

Direktur Keuangan dan Perencanaan

Usia,Jenis Kelamin

66/Laki-laki


Kewarganegaraan

Indonesia


Domisili

Indonesia


Riwayat Pendidikan

Sarjana jurusan Elektro dari Universitas Dharma Sari 45 (1987), dan Magister dari Universitas Krisnadwipayana (1993)


Riwayat Jabatan:
  • Direktur J Trust Bank (2016 – sekarang)
  • Executive Vice President di PT Bank JTrust Indonesia Tbk (2012 – 2016)
  • Kepala Divisi Keuangan, IT, dan Operasional di PT Bank Nationalnobu Tbk (2011 – 2012)
  • Pimpinan Cabang KPO Plaza Semanggi di PT Bank Nationalnobu Tbk (2010 – 2011)
  • Project Manager IT, Keuangan, dan Operasi di Lippo Group/PT Visionet Int. (2009 – 2010)
  • Kepala Divisi IT, Operasi, dan Keuangan di Bank Akita (2003 – 2009)
  • Kepala Grup Administrasi dan Monitoring Bank di BPPN (1999 – 2002)
  • Kepala Divisi IT dan Operasi di Bank Dana Asia (1989 – 1999)

Rangkap Jabatan

Tidak merangkap jabatan baik sebagai anggota Direksi, Komisaris, dan Komite maupun jabatan lainnya.


Hubungan Afiliasi

Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota Direksi lainnya, anggota Dewan Komisaris maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

commissioner

Cho Won June

Direktur Informasi Teknologi

Usia,Jenis Kelamin

54/Laki-laki


Kewarganegaraan

Korea Selatan


Domisili

Indonesia


Riwayat Pendidikan

Bachelor of Science di bidang Material Science & Engineering dari University of Myonggi (1995), dan Master of Business Administration dari Korea Advanced Institute of Science and Technology (2002)


Riwayat Jabatan:
  • Direktur J Trust Bank (2019 – sekarang)
  • Managing Director, Information Strategy Group di JTrust Group (JT Chinae Saving Bank) (2013 – 2019)
  • Departmen Head, Information Strategy Departmen di Gongpyung Saving Bank (2012 – 2013)
  • Senior Project Manager, IT Department di Solomon Financial Group (2005 – 2012)
  • Manager of New Business TPF di LG Group (2001 – 2005)

Rangkap Jabatan

Tidak merangkap jabatan baik sebagai anggota Direksi, Komisaris, dan Komite maupun jabatan lainnya.


Hubungan Afiliasi

Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota Direksi lainnya, anggota Dewan Komisaris maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

commissioner

R. Djoko Prayitno

Direktur Credit Risk and Management All Delinquencies

Usia,Jenis Kelamin

67/Laki-laki


Kewarganegaraan

Indonesia


Domisili

Indonesia


Riwayat Pendidikan

MBA dari Saint Louis University, Missouri, Amerika Serikat (1988) dan Sarjana Ekonomi dari Universitas Indonesia (1982)


Riwayat Jabatan:
  • Direktur J Trust Bank (2021 – sekarang)
  • EVP Management All Delinquencies J Trust Bank (2020-2021)
  • Direktur Kredit PT Bank Resona Perdania (2017-2020)
  • Komisaris Independen PT Bank Resona Perdania (2015-2016)
  • Konsultan Manajemen ISO, Daya Wisesa Sinergi (2012-2021)
  • Konsultan Perbankan, Daya Determination (2010-2012)
  • Instruktur Tetap, LPPI (2006-2010)
  • Senior Instruktur PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (2003 – 2006)
  • GM of City Business Center PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (2001 – 2003)
  • Berbagai posisi di PT Bank Dagang Negara Indonesia – sekarang PT Bank Mandiri (Persero) Tbk hingga menjabat Regional Manager Banjarmasin (1982 – 2001)

Rangkap Jabatan

Tidak merangkap jabatan baik sebagai anggota Direksi, Komisaris, dan Komite maupun jabatan lainnya.


Hubungan Afiliasi

Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota Direksi lainnya, anggota Dewan Komisaris maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

commissioner

Widjaja Hendra

Direktur Bisnis

Usia,Jenis Kelamin

55/Laki-laki


Kewarganegaraan

Indonesia


Domisili

Indonesia


Riwayat Pendidikan

Sarjana dari Auckland University, Selandia Baru (1993)


Riwayat Jabatan:
  • Direktur J Trust Bank (2021 – sekarang)
  • EVP Bisnis JTrust Bank (2021 - 2021)
  • EVP/Group Head Corporate, Commercial, SME & Multifinance Lending PT Bank Mega Tbk (2014-2021)
  • Managing Director SME Lending PT Bank UOB Indonesia (2008-2014)
  • Kepala Divisi Commercial Loan Business & Strategy PT Bank OCBC NISP Tbk (2005-2008)
  • Head of Sales Commercial PT Bank Danamon Indonesia Tbk (2004 – 2005)
  • Head of Commercial Jabodetabek PT Bank Permata Tbk (1997 – 2004)
  • Marketing Manager PT Bank Tiara Asia (1993 – 1997)

Rangkap Jabatan

Tidak merangkap jabatan baik sebagai anggota Direksi, Komisaris, dan Komite maupun jabatan lainnya.


Hubungan Afiliasi

Tidak memiliki hubungan afiliasi dengan anggota Direksi lainnya, anggota Dewan Komisaris maupun Pemegang Saham Utama dan Pengendali.

shadow
Internet Banking dan Mobile Banking J Trust Bank hadir dalam tampilan baru dan layanan yang lebih lengkap. Silahkan akses menu E-Banking untuk mendapatkan mobile banking dan internet banking J Trust Bank terbaru Kepada Yth. Nasabah, Hati-hati penipuan melalui telepon/aplikasi Whatsapp/iklan di media sosial yang mengatasnamakan PT Bank JTrust Indonesia Tbk. atau J Trust Bank, serta menawarkan produk J Trust Bank yang selanjutnya dikenakan biaya berlangganan tiap bulan dan meminta kode one time password (OTP) atau personal identification number (PIN) nasabah. Awas, waspada link palsu! Jangan mengakses link/tautan dengan permintaan mengisi data-data pribadi nasabah, meminta kode OTP dan PIN.